Mitos Kucing Telon
Kucing Telon

Mitos Kucing Telon

Posted on

KICUIT.com – Mitos kucing telon – kucing merupakan binatang yang gampang kita temui di manapun karena keberadaannya pun banyak di sekitar kita. Akan tetapi ada jenis warna kucing tertentu yang sangat sulit di temui “yaitu” kucing telon jantan. Kucing telon atau lebih tepatnya kucing telon jantan ini adalah jenis warna kucing yang sulit dicari. Karena jenis kucing warna ini di percaya memiliki mitos dan keistimewaan.

Dan mitos tersebut hanya di miliki oleh kucing telon jantan saja. Warna kucing telon itu biasanya bervariasi dari berbagai warna seperti coklat, orange keemasan, putih dan kekuningan. Kira-kira pernah tidak anda menjumpai kucing telon jantan yang memiliki warna seperti itu? Kalau saya lebih sering menjumpai kucing telon yang betina dengan ciri-ciri warna seperti itu, sedangkan untuk kucing telon jantannya susah untuk di temukan. Mau tau alasannya kenapa kucing telon jantan susah di temukan atau di jumpai keberadaannya?

Baca Juga :
Anda Pelihara Kucing Anggora? Ini Merek Makanan Kucing Anggora yang Pas
Ciri Ciri Kucing Anggora Beserta Gambar
Mau Tahu Cara Merawat Kucing Peliharaan ? Silakan Cek Di Sini

Sebenarnya kucing telon adalah jenis kucing kampung biasa, hanya saja memiliki warna yang bagus dan bervariasi.. dan juga kucing dengan warna telon tersebut memang susah untuk di temui. Untuk itulah banyak mitos yang mengarah pada kucing dengan warna telon. Untuk itu saya mencoba untuk mengulas berapa mitos tentang kucing telon berikut ini.

Mitos Kucing Telon yang Beredar Di Masyarakat.

1. Kucing telon di percaya biasa membawa ke beruntung untuk pemiliknya. Inilah salah satu mitos dari kuncing telon yang mungkin sering kita dengar di kalangan masyarakat.

BACA JUGA :  Cara Merawat Bulu Kucing Anggora Hitam Dengan Benar

2. Orang percaya penyebab kucing telon jantan jarang keberadaan atau sulit di jumpai, karena setelah kucing telon jantan di lahirkan” kucing telon tersebut akan langsung di makan oleh indukan jantannya. Ada yang tau tidak kenapa alasannya? Katanya sih, kucing jantan tersebut takut akan di bunuh oleh anakan kucing telon tersebut jika sudah besar nanti. Karena kucing telon di percaya memiliki keistimewaan yang akan mengalahkan kucing-kucing lainnya.

3. Kucing telon juga di percaya memiliki tatapan mata yang tajam dan tatapan matanya itu di percaya memiliki kekuatan untuk bisa menjatuhkan seekor cicak atau tokek hanya dengan tatapan matanya saja. Kalian semu pasti pernah mendengar mitos ini..?

Itulah beberapa mitos tentang kucing telon, mau percaya atau tidak itu terserah anda..

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *